Populer di Luar Negeri, Buah Ciplukan Kini Banyak Dicari untuk Bantu Atasi Asam Urat dan Kolesterol

- 24 Oktober 2020, 08:26 WIB
Ilustrasi ciplukan.*/
Ilustrasi ciplukan.*/ /Doktersehat.com

Berkat kandungan antioksidan yang tinggi tersebut, buah ini dapat melindungi tubuh dari ancaman penyakit mematikan seperti kanker, tekanan darah tinggi, hingga penyakit jantung koroner.

Baca Juga: Sama-sama Terasa Nyeri, Ini 5 Perbedaan Asam Urat dan Rematik yang Jarang Diketahui

2. Mengatasi nyeri pada persendian

Kandungan senyawa antiinflamasi di dalam buah kecil ini dapat mengurangi rasa sakit pada persendian.

Biasanya rasa nyeri yang disebabkan oleh radang sendi, asam urat, nyeri otot, dan wasir bisa diatasi dengan mengkonsumsi buah satu ini.

3. Menurunkan kadar kolesterol

Kandungan asam linoleat dan oleat dalam buah ciplukan bermanfaat menurunkan kadar kolesterol jahat LDL dalam tubuh.

Kedua kandungan senyawa tersebut dapat menyeimbangkan kolesterol dan membuat jantung anda semakin sehat.

4. Mengontrol diabetes

Manfaat buah ciplukan untuk mengontrol diabetes yakni karena kandungan senyawa di dalam buah ini dapat memperlambat penguraian asupan gula dalam darah.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x