Sangat Dihindari saat Diet, Tahukah Anda Ternyata Nasi Putih Bisa Sehatkan Jantung, Berikut Penjelasannya

- 23 Maret 2021, 13:30 WIB
Ilustrasi nasi putih.
Ilustrasi nasi putih. /Freepik/

Baca Juga: Sering Hilang Fokus Saat Belajar? Lakukan 10 Hal Ini Supaya Mudah Memahami Pelajaran, Salah Satunya Diskusi

Namun ada juga nasi yang dibuat dari beras merah, beras hitam, dan lain sebagainya.

Makanan nasi selain mengenyangkan perut juga memiliki kandungan karbohidrat dan serat yang baik bagi kesehatan tubuh dan organ pencernaan.

Oleh karena itu, jangan malas makan nasi. Darpada jajan sembarangan alangkah lebih baik konsumsi makanan yang sehat di rumah termasuk nasi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 SD/MI Halaman 145-146 147-148 149 150 Subtema 3 Dampak Kerusakan Lingkungan

Baca Juga: Spoiler Hercai Selasa, 23 Maret 2021 NET TV: Ucapan Hazard Buat Dilsah Menangis, Hingga Zehra Sakit Hati

Dilansir dari Portal Jember dalam artikel "5 Manfaat Nasi untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Cocok Jadi Makanan Penderita Hipertensi" dari situs PMJ News, ada beberapa manfaat nasi bagi kesehatah tubuh yang patut diketahui. Berikut ulasannya;

1. Sumber energi

Nasi adalah sumber energi yang baik bagi tubuh.

Saat mengonsumsinya, karbohidrat yang ada dalam nasi diubah menjadi energi yang dibutuhkan manusia saat beraktivitas tiap hari.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah