6 Penyebab Kepala Bayi Peyang, Salah Satunya Karena Lahir Prematur, Ini Cara Memperbaikinya

- 29 Desember 2021, 17:15 WIB
Ilustrasi 6 sebab bayi lahir dengan kepala peyang
Ilustrasi 6 sebab bayi lahir dengan kepala peyang /pixabay/PublicDomainPictures

Baca Juga: Tafsir Surah Al Ma'un Ayat 1-7, Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya: Ini 6 Ciri Pendusta Agama, PAHAMI!

2. Terapi Kontra Posisi

Latih bayi untuk mengubah posisi tidurnya. Jika bayi suka tidur menghadap kiri, latih ia untuk menghadap arah sebaliknya.

3. Gunakan Bantal Peyang

Bantal peyang (bantal berlubang di tengah) didesain untuk menyempurnakan bentuk kepala bayi. Sebaiknya gunakan bantal ini sejak bayi lahir.

4. Ajak Bayi Sering Tengkurap

Posisi tengkurap dapat membantu pembentukkan kepala bayi lebih sempurna.

5. Sering Menggendong Bayi

Jangan biarkan bayi terlalu lama berbaring atau bersandar di kereta bayi. Hal ini bisa membuat kepala bayi jadi peyang. Maka dari itu, gendonglah ia lebih sering.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah