Tak Gunakan Alat, Terobosan Baru Thailand Manfaatkan Indera Penciuman Anjing Untuk Deteksi Virus Covis-19

- 22 Mei 2021, 22:00 WIB
Ilustrasi anjing labrador.
Ilustrasi anjing labrador. /Pixabay/Sonja-Kalee/

SEPUTAR LAMPUNG - Virus Corona atau populer disebut virus Covid-19 sudah lebih dari satuh menyerang dan menginfeksi masyarakan dunia.

Tercatat musuh tak kasat mata yang menyerang sistem pernafasan manusia ini telah menginfeksi ratusan juta jiwa di dunia.

Tak hanya itu, jutaan nyawa juga hilang karena tak mau melawan virus ini.

Baca Juga: 6 Twibbon Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021 Terbaru: Lengkap Template Bingkai Foto, Segera Download Gratis

Baca Juga: Nonton Streaming Boruto Episode 200 Sub Indonesia Minggu, 23 Mei 2021, Lengkap Sinopsis dan Spoiler

Banyak negara mengembangkan teknologi agar dapat cepat melakukan skrining Covid-19. Salah satunya Indonesia dengan Genose C19.

Namun, langkah yang tidak biasa dalam melakukan skrining Covid-19 dilakukan oleh Thailand.

Pasalnya, negeri Gajah Putih itu mengerahkan anjing untuk mendeteksi infeksi virus corona pada Jumat, 21 Mei 2021.

Baca Juga: Info Jadwal Acara NET TV Hari Ini Minggu, 23 Mei 2021, Ada Hercai, Detektif Conan, dan Shinbi's House S3

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x