3 Mei Peringati Apa? Ini 3 Momen Global yang Dirayakan Hari Ini, Salah Satunya Ada ‘World Press Freedom Day’

- 2 Mei 2024, 19:10 WIB
World Press Freedom Day, salah satu momen global yang diperingati pada 3 Mei.
World Press Freedom Day, salah satu momen global yang diperingati pada 3 Mei. /Freepik

SEPUTARLAMPUNG.COM - Ada sejumlah momen penting yang kerap diperingati secara global pada tanggal tertentu setiap tahunnya, termasuk pada 3 Mei.

Momen apakah yang diperingati secara global setiap tanggal 3 Mei? Ternyata ada tiga momen berbeda yang diperingati secara global di tanggal ini.

Salah satu momen global yang diperingati pada 3 Mei adalah World Press Freedom Day atau Hari Kebebasan Pers Sedunia.

Selain itu, masih ada dua momen lainnya yang turut diperingati secara global pada tanggal 3 Mei di tahun ini.

Baca Juga: Rayakan HPN dengan Jelajahi Monumen Pers Nasional secara Virtual pada 9 Februari, Ada Koleksi Apa Saja?

Simak ulasan lengkap mengenai tuga momen berbeda yang diperingati setiap tanggal 3 Mei, di bawah ini.

1. World Press Freedom Day

Dilansir dari situs UN, World Press Freedom Day dicanangkan oleh Majelis Umum PBB pada Desember 1993, mengikuti rekomendasi Konferensi Umum UNESCO.

Sejak itu, tanggal 3 Mei ditetapkan sebagai Hari Kebebasan Pers Sedunia yang mulai diperingati secara global.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah