Cocok Jadi Menu Akhir Pekan, Ini Resep dan Cara Membuat Ayam Bakar Kecap Bumbu Medok, Bikin Boros Nasi!

- 26 Oktober 2022, 20:50 WIB
Resep ayam bakar kecap/Tangkap Layar Instagram @dapur_izma
Resep ayam bakar kecap/Tangkap Layar Instagram @dapur_izma /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Ayam merupakan menu makanan yang biasanya dihidangkan dalam berbagai acara, baik formal maupun non formal.

Dagingnya yang empuk dan rasanya yang familiar membuat menu yang satu ini cocok disantap untuk semua kalangan usia.

Akhir pekan sendiri biasanya merupakan waktu berkumpul bersama dengan keluarga atau orang-orang terdekat.

Biasanya, jika kumpul bersama keluarga menu ayam bakar bisa jadi andalan.

Baca Juga: Cek Daftar Penerima Bansos PKH dan BPNT Oktober 2022, Bantuan dari Kemensos Hanya Cair ke 7 Golongan Ini

Dilansir dari akun Instagram @dapur_izma, berikut ini resep ayam bakar kecap bumbu medok yang mudah dibuat di rumah, cocok jadi menu makan bersama keluarga pada akhir pekan:

Bahan Marinasi Ayam:

  • 1 ekor ayam, potong-potong
  • 1 buah jeruk nipis
  • 1 sendok teh (sdt) garam
  • 1 sdt kaldu bubuk
  • 5 sendok makan (sdm) kecap manis
  • 1 sdm air asam jawa, opsional

Baca Juga: 10 Link Twibbon Hari Penerbangan Nasional 27 Oktober 2022, Terbaru dan Aesthetic, Cocok untuk Share di Medsos

Bahan Bumbu Halus:

  • 4 siung bawang putih
  • 5 siung bawang merah
  • 2 butir kemiri
  • 3 cm kunyit
  • 3 cm lengkuas
  • 5 buah cabai merah keriting
  • 1 sdt ketumbar sangrai
  • 1 sdt terasi
  • Secukupnya minyak goreng

Bahan bumbu lainnya:

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x