Bolehkah Keluarga Memandikan Jenazah Covid-19? dr Faheem Younus: Pasien yang Masih Hidup Jauh Lebih Menular

- 21 Juli 2021, 08:05 WIB
Dokter Faheem Younus/twitter @faheemyounus
Dokter Faheem Younus/twitter @faheemyounus /

SEPUTAR LAMPUNG - Informasi mengenai perawatan pasien Covid-19 yang telah meninggal dunia perlu semakin disosialisasikan.

Banyak yang sangat ketakutan, namun tak sedikit yang mengentengkan hingga membuatnya terpapar virus ganas tersebut.

Rupanya, hal ini juga menjadi perhatian dr Faheem Younus asal Maryland Amerika Serikat yang selama ini cukup intens berbagi informasi mengenai penanganan Covid-19 di Indonesia.

Sebagian dari postingannya tersebut ia terjemahkan dalam bahasa Indonesia untuk lebih memudahkan masyarakat memahaminya.

Baca Juga: POPULER Hari ini: Cek Fakta Kalimantan Jadi Jaminan Utang Hingga Video Ustaz Abdul Somad Meninggal Kena Azab

Terkait dengan penanganan jenazah Covid-19, dr Faheem Younus menulisnya pada 19 Juli 2021 lalu dengan redaksional sebagai berikut:

"Mayat COVID

Anda dapat menyentuh atau memandikan tubuh. Pakai saja masker N95, gaun, sarung tangan.

Keluarga dapat melihat mayat dari jarak 3 kaki

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x