Dokter Lois Buat Pernyataan Tidak Terduga saat Diundang Hotman Paris: Tidak Percaya Covid-19

- 11 Juli 2021, 06:11 WIB
dr Louis ketika berdiskusi dengan Hotman Paris.
dr Louis ketika berdiskusi dengan Hotman Paris. /Tangkapan layar Youtube Hotman Paris/

SEPUTAR LAMPUNG – Kasus Covid-19 hingga kini masih terus meningkat. Bahkan pemerintah sudah memberlakukan PPKM darurat demi memutus rantai Covid-19.

Akibat Covid-19 yang terus melambung tinggi, puluhan warga dinyatakan meninggal dunia setelah terpapar virus corona.

Kendati demkian, masih ada beberapa orang yang tidak percaya dengan adanya Covid-19, tak terkecuali seorang dokter. Salah satu dokter mengaku bahwa dirinya tidak percaya dengan Covid-19.

Belakangan ini beredar sebuah video seorang dokter yang menyatakan bahwa virus corona itu sebenarnya tidak ada.

Baca Juga: Cukup dengan Jahe, Sereh dan Lengkuas, Ini Resep 'Salam 131' untuk Bantu Tubuh 'Bersih-bersih' dari Virus

Video tersebut diketahui di unggah oleh chanel Youtube Hotman Paris. Dalam video tersebut Hotman Paris mendatangkan bintang tamu dokter lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Indonesia yaitu Dokter Lois.

Hotman Paris menceritakan bahwa dirinya mendapat pesan Whatsapp dari Dokter Lois yang menyatakan dirinya tidak setuju atas semua teori Covid-19.

“Pertanyaan saya yang pertama, ibu sebagai dokter percaya gak ada corona?” tanya Hotman Paris.

“Nggak, gak percaya pak,” jawab Dokter Lois.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah