Waspada! Hati-Hati Ternyata 6 Kebiasaan Makan Ini Bisa Sebabkan Kematian Dini, di Antaranya Makan Gorengan

- 9 April 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi gorengan. Mengonsumsi makanan yang digoreng ternyata memiliki beberapa dampak bagi kesehatan tubuh.*
Ilustrasi gorengan. Mengonsumsi makanan yang digoreng ternyata memiliki beberapa dampak bagi kesehatan tubuh.* /Pixabay.com/Free-Photos

SEPUTAR LAMPUNG - Sesuai dengan kodratnya, setiap manusia akan menemui ajalnya masing-masing.

Kematian bisa menjemput Anda kapan saja dan di mana saja jika Tuhan sudah menginginkan Anda kembali kepadaNya.

Namun, menjaga pola hidup sehat merupakan salah satu usaha yang harus dilakukan untuk menjaga agar tubuh Anda tetap sehat dan bugar.

Baca Juga: Song Hye Kyo dan Kim Joo Hun Dirumorkan Punya Hubungan Spesial, Penggemar Song Song Couple Kecewa!

Baca Juga: Bocoran Mouse Episode 11 Malam Ini: Makin Menyeramkan? Berikut 4 Poin Penting yang Perlu Dinantikan!

Salah satu pola hidup sehat yang perlu dijaga adalah dengan cara memerhatikan asupan nutrisi yang masuh ke dalam tubuh kita.

Ada sejumlah makanan yang menawarkan manfaat nutrisi, seperti vitamin, mineral, dan serat.

Namun, ada pula makanan yang justru memberikan lebih banyak kalori daripada nutrisi.

Baca Juga: Info Tahap Selanjutnya BPUM 2021, Lengkap Tips Lolos BLT UMKM, Tata Cara Daftar Hingga Pencairan

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah