Catat! Berikut Harga 24 Jenis Calathea Yang Wajib Kamu Adopsi

- 6 Januari 2021, 09:10 WIB
Calathea Roseopicta sedang dalam penyiraman.*
Calathea Roseopicta sedang dalam penyiraman.* /YouTube.com/Watering Plants

SEPUTAR LAMPUNG - Merawat tanaman hias bisa jadi pelipur lama dalam melewati masa Pandemi Covid-19.

Tak bisa bergerak bebas karena kondisi masih dihantam virus Corona hingga kini membuat banyak orang, memiliki hobi baru, yakni mengoleksi tanaman.

Banyak jenis tanaman hias yang diminati oleh para pecinta tanaman, dari mulai tanaman berbunga seperti anggrek dan mawar, hingga berbagai tanaman hias dari dedaunan seperti monstera anthurium, aglaonema, Caladium, dan Calathea.

Baca Juga: Positif Covid-19, Kevin - Marcus Auto Gagal Ikut 3 Turnamen  di Bangkok

Membahas Calathea, tanaman ini banyak digemari karena corak daun dan warnanya yang cantik.

Tanaman yang berasal dari Amerika tropis ini tak membutuhkan banyak cahaya matahari, sehingga tanaman calathea cocok ditempatkan di dalam ruangan.

Tahun ini, tanaman calathea diprediksi akan mengalami kenaikan harga dan makin banyak diburu para pecinta tanaman.

Dilansir dari portaljember.com dalam artikel "Cantik Banget! Ini 24 Jenis Calathea yang Wajib Jadi Koleksi Beserta Harganya", berikut harga 24 jenis Calathea yang wajib Anda miliki di rumah, segara diburu!

Baca Juga: Jadwal Acara Trans7 Hari Ini Rabu 6 Januari 2021, Ada Mata Najwa dan Opera Van Java

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x