Tes Kepribadian: Warna Favorit Ungkap Ciri Kepribadian Anda yang Paling Dominan, Cek di Sini Yuk!

- 28 November 2020, 10:30 WIB
Tes kepribadian berdasar warna.
Tes kepribadian berdasar warna. /Dzikri Abdi Setia/Seputar Lampung

SEPUTAR LAMPUNG - Kesukaan seseorang terhadap warna biasanya bersifat alamiah. Biasanya, hal ini bisa mencerminkan bagaimana kepribadian Anda.

Memang sejauh ini penelitian mengenai psikologi warna tentang bagaimana warna tertentu mewakili berbagai aspek tipe kepribadian kita belum dilakukan secara ekstensif.

Meski demikian, Tes Psikologi sederhana ini bisa sedikit membantu sekaligus menghibur saat mengetahui bagaimana tipe kepribadian kita berdasarkan warna favorit.

Ada sepuluh warna yang paling sering digunakan dalam psikologi warna untuk pengujian ciri kepribadian. Sepuluh warna tersebut meliputi merah, oranye, merah muda, ungu, kuning, hitam, coklat, biru, hijau, dan putih.

Warna favorit tidak harus satu. Anda bisa memiliki dua warna favorit misalnya. Ciri-ciri kepribadian dari kedua warna tersebut dapat diintegrasikan untuk menciptakan representasi kepribadian dan karakter Anda yang lebih akurat.

Baca Juga: Tes Kepribadian, Apa yang Orang Lain LIhat Paling Berkesan dari Diri Anda

Langsung saja, tentukan warna favorit Anda dan temukan makna kepribadian di balik warna tersebut:

Hijau

Hijau melambangkan keseimbangan, harapan, dan kedamaian. Jika warna favorit Anda hijau, Anda biasanya lembut dan tulus, serta rendah hati.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: yourtango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x