Yuk, Kurangi Sampah Plastik! Ini 6 Alternatif Kantong Belanja Ramah Lingkungan

- 17 November 2020, 16:50 WIB
Ilustrasi sampah plastik yang ada di bumi.
Ilustrasi sampah plastik yang ada di bumi. /Pixabay/QuinceCreative


SEPUTAR LAMPUNG - Sampah plastik kian menjadi masalah serius bagi umat manusia.

Jumlahnya meningkat drastis dan mulai menimbulkan sejumlah persoalan bagi umat manusia bahkan juga hewan. Tidak di daratan, namunj juga di lautan.

Semakin sering ditemukan makhluk hidup di laut khususnya ikan yang mati karena memakan plastik dalam jumlah banyak.

Sementara itu pada manusia, sejumlah masalah kesehatan juga mulai bermunculan terkait dengan maraknya penggunaan plastik dalam kehidupan sehari-hari.

Sifat sampah plastik tidak mudah terurai, proses pengolahannya menimbulkan toksik dan bersifat karsinogenik, butuh waktu sampai ratusan tahun bila terurai secara alami.

Baca Juga: Siap-siap, 107 Juta Penduduk Akan Disuntik Vaksin Covid-19, Ini Skemanya

Salah satu penyumbang sampah plastik yang cukup tinggi adalah penggunaan kantong atau tas plastik saat berbelanja di pasar maupun supermarket.

Pemerintah saat ini sudah mencanangkan dan mengimbau pengurangan penggunaan kantong belanja yang terbuat dari plastik dan menggantinya dengan kantong atau tas belanja ramah lingkungan.

Berikut adalah 6 jenis tas belanja alternatif dan ramah lingkungan yang bisa dipakai sebagai pengganti kantong plastik, seperti dilansir dari Instagram UPK Badan Air Dinas Lingkungan Hidup DKI, @upkbadanairdlhdki, diantaranya:

Baca Juga: Dikenal sebagai Burung yang Pintar, Kawanan Kuntul Tiba-tiba Cari Makan di Tumpukan Sampah, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah