Stabil di Akhir Pekan, Harga Emas UBS di Pegadaian Jumat 2 Oktober 2020

- 2 Oktober 2020, 09:20 WIB
Ilustrasi emas UBS.
Ilustrasi emas UBS. //Tokopedia

SEPUTAR LAMPUNG - Emas menjadi pilihan investasi yang menarik masyarakat belakangan ini.

Ada beberapa keuntungan untuk berinvestasi emas, diantaranya: Mudah dicairkan, bisa digunakan sebagai tabungan darurat, harga cenderung stabil, dan bisa dimulai dengan dana terbatas.

Dengan segala keuntungan tersebut, banyak masyarakat yang kemudian mengalihkan investasinya ke logam mulia tersebut.

Emas bisa dibeli di beberapa tempat, baik itu toko emas ataupun pegadaian.

Untuk emas di pegadaian, masyarakat bisa mengecek harganya terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk menjual atau membeli. 

Baca Juga: Naik Tipis di Akhir Pekan, Harga Emas Antam di Pegadaian Jumat 2 Oktober 2020

Baca Juga: Update Harga Lengkap HP OPPO Oktober 2020, Mulai Rp1,9 Juta hingga Rp18 Juta

Berikut harga emas UBS yang dijual di PT Pegadaian (Persero), Jumat, 2 Oktober 2020, dikutip SEPUTAR LAMPUNG dari laman resmi PT PEGADAIAN. 

Harga Emas UBS di PT Pegadaian, Jumat 2 Oktober 2020:

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah