Mau Kerja di Luar Negeri? Yuk Cek Berapa Kisaran Gaji Pekerja di Jepang, Korsel, Singapura dan Arab Saudi

- 15 November 2023, 11:30 WIB
Berapa gaji pekerja di Jepang, Singapura, Korea Selatan dan Arab Saudi?
Berapa gaji pekerja di Jepang, Singapura, Korea Selatan dan Arab Saudi? /Rika Widiastuti/Seputarlampung.com

Kisaran gaji di negara di Korea Selatan bisa mencapai Rp20 juta sebulan, bergantung jenis pekerjaan, pengalaman dan kurs yang berlaku.

3. Singapura

Singapura adalah salah satu negara yang banyak menyerap tenaga kerja asal Indonesia khususnya untuk jenis pekerjaan Asisten Rumah Tangga (ART).

Jenis pekerjaan yang banyak dibutuhkan Singapura ini membuat negara yang satu ini sering disebut sebagai negara favorit tujuan TKW atau tenaga kerja wanita untuk mencari kerja di luar negeri.

Dengan gaji di kisaran 6-7 juta per bulan, mereka yang bekerja sebagai ART di Negeri Singa bisa menabung sekitar Rp5 juta per bulan.

4. Arab Saudi

Arab Saudi juga sering diidentikkan sebagai negara tujuan TKW, namun sebenarnya kebutuhan akan tenaga kesehatan khususnya perawat di negara ini juga cukup besar.

Baca Juga: KPM Kriteria ini Bisa Dapat 3 Bansos sekaligus pada November-Desember 2023, Apakah termasuk BLT El Nino?

Dengan bekerja sebagai perawat di Arab Saudi, seorang TKI/TKW bisa mendapatkan gaji di kisaran Rp20-30 juta sebulan bergantung tempat/instansi bekerja, pengalaman bekerja dan kurs yang berlaku.

Selain memiliki gaji yang relatif cukup tinggi, pekerja muslim di Arab Saudi juga memiliki kesempatan untuk menunaikan ibadah haji tanpa perlu antre lama seperti di tanah air.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah