Terbaru! Daftar Harga Tiket Kapal Bakauheni-Merak Per September 2021: Syarat Nyebrang dan Cara Pesan di Sini

- 20 September 2021, 12:45 WIB
Ilustrasi kapal feri
Ilustrasi kapal feri /indonesiaferry


SEPUTARLAMPUNG.COM 
 - Info terbaru harga tiket kapal Eksekutif Bakauheni-Merak per September 2021 dapat dilihat di sini.

Cara memesan tiket kapal Eksekutif Bakauheni-Merak bisa dilakukan secara online melalui aplikasi Ferizy atau website www.ferizy.com.

Pemesanan tiket secara online sangat membantu penumpang yang tidak sempat membeli tiket secara langsung, karena aktivitas yang padat.

Baca Juga: 25 Link Download Twibbon Hari Perdamaian Dunia, Selasa 21 September 2021: Ada Beragam Desain 3D Keren dan Unik
 
Sementara itu, untuk pembelian tiket online Kapal Eksekutif Bakauheni-Merak bisa dilakukan dengan metode pembayaran E-money, yakni pembayaran menggunakan uang elektronik atau juga bisa menggunakan Finpay, Link Aja, Ovo, Shopee Pay, Bank Mandiri, BRI, BNI, BCA, Permata Bank, CIMB, Bank Maspion, Maybank, e-Pay BRI, Octo Clicks, Permata Net, Yomart, gerai Alfamart, Indomaret, Kantor Pos, hingga Pegadaian.
 
Dikutip Seputarlmpung.com dari ferizy.com, sebanyak 21 perusahaan swasta yang juga mengoperasikan kapal di Pelabuhan Merak sebagai berikut :

1. PT Windu Karsa

  • KMP. Windu Karsa Pratama
  • KMP. Adinda Windu Karsa

2. PT Dharma Lautan Utama

  • KMP. Musthika Kencana
  • KMP. Kirana II
  • KMP. Dharma Kencana IX
  • KMP. Dharma Rucitra 1 

3. PT. Trisakti Lautan Mas

  • KMP. Trimas Kanaya
  • KMP. Trimas Laila
  • KMP. Trimas Fhadila

4. PT Jemla Ferry

  • KMP. Mufidah
  • KMP. Menggala
  • KMP. Rajarakata
  • KMP. Virgo 18
  • KMP. Duta Banten
  • KMP. Jagantara
  • KMP. Athaya

Baca Juga: Mantap! Lampung Sukses Sabet Juara Umum Gelar Teknologi Tepat Guna Nasional XXII!

5. PT Prima Visita

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: ferizy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah