Contoh Soal dan Kunci Jawaban PAS Biologi Kelas 11 SMA Materi Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif (NAPZA)

- 2 Mei 2023, 06:00 WIB
contoh dan kunci jawaban soal Biologi kelas 11 SMA Kurikulum 2013 materi narkotika, psikotropika, dan zat adiktif atau NAPZA
contoh dan kunci jawaban soal Biologi kelas 11 SMA Kurikulum 2013 materi narkotika, psikotropika, dan zat adiktif atau NAPZA /Qimono/Pixabay

E. Benzodiazepam

Pembahasan soal:

Baca Juga: Ini Nama Penerima Terbaru Dana PIP 2023, Kamu Termasuk? Telah Tersalurkan PIP ke 3,2 Juta Siswa SD

Obat halusinogenik berpengaruh terhadap persepsi bagi penggunanya. Orang yang mengkonsumsi obat tersebut akan menjadi orang yang sering berhalusinasi, misalnya mereka mendengar atau merasakan sesuatu yang ternyata tidak ada. Obat halusinogenik berpengaruh terhadap persepsi bagi penggunanya. Orang yang mengkonsumsi obat tersebut akan menjadi orang yang sering berhalusinasi, misalnya mereka mendengar atau merasakan sesuatu yang ternyata tidak ada.

Pengaruh obat halusinogenik ini sangat bervariasi, sehingga sulit diramalkan bagaimana atau kapan mereka mulai berhalusinasi. Pengaruh lain dari obat halusinogenik ini ialah pupil dilatasi, aktifitas meningkat, banyak bicara atau tertawa, emosionil, psykologik euphoria, berkeringat, panik, paranoid, kehilangan kesadaran terhadap realitas, iraional, kejang lambung dan rasa mual. Contoh obat halusinogenik aalah Datura, Ketamine, LSD (“Lysergik acid diethylamide”), Muscakine (peyote cactus), PCP (Phencyclidine), Cannabis dan ecstasy.

Jawabannya : C

*) Disclaimer: artikel ini bertujuan untuk membantu siswa belajar untuk persiapan menghadapi PAS atau UAS 2023. Soal-soal yang disajikan bersifat prediksi bukan merupakan bocoran soal.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x