Bocoran Jadwal Pendaftaran Sekolah Kedinasan IPDN dan STAN 2023: Ini 3 Materi SKD yang Harus Dipelajari

- 26 Maret 2023, 16:15 WIB
Bocoran jadwal pendaftaran Sekolah Kedinasan IPDN dan STAN 2023 lengkap ulasan 3 materi tes SKD yang wajib Anda kuasai agar lolos seleksi tahap tes pertama.
Bocoran jadwal pendaftaran Sekolah Kedinasan IPDN dan STAN 2023 lengkap ulasan 3 materi tes SKD yang wajib Anda kuasai agar lolos seleksi tahap tes pertama. /Tangkapan Layar Youtube/PKN STAN

SKD Sekolah Kedinasan biasanya akan dilaksanakan secara bersama dengan sistem berbasis computer (CAT).

Baca Juga: Daftar Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Indonesia Terbaru Versi Webometrics 2022, Telkom University Posisi 1

3 Materi Tes SKD IPDN dan STAN

Berikut ini adalah 3 jenis materi tes yang terdapat dalam SKD IPDN dan STAN, yang dilaksanakan pada tahun 2022 dan kemungkinan materi dan bobot nilainya akan sama pada 2023 ini:

1. Tes Intelegensi Umum (TIU)

Tes Intelegensi Umum terdiri dari 30 soal dengan sistem penilaian jika jawaban benar +5, Jika kosong/salah 0.

Nilai ambang batas SKD adalah 80 dan nilai maksimal 150. Untuk tes ini, Anda bisa mempelajari materi bahasa indonesia dan matematika, seperti:

- Belajar kemampuan verbal seperti sinonim, antonim, kosa kata, analogi kata, dan baca sebanyak mungkin referensi soal SKD IPDN dan STAN

- Belajar kemampuan aritmatika, logika dan pola barisan

2. Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai sumber dikdin.bkn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x