Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 113 114 Benda Benda di Sekitar Kita Subtema 2

- 16 Maret 2023, 11:15 WIB
Ilustrasi kunci jawaban Tema 9 kelas 5 Subtema 2 halaman 113 114.
Ilustrasi kunci jawaban Tema 9 kelas 5 Subtema 2 halaman 113 114. /sasint/pixabay/

Iklan diatas menampilkan pasta gigi dimana pasta gigi tersebut memiliki keunggulan dapat menjadikan gigi bersih dan kuat.

Ayo Berlatih (halaman 114)

1. Hidup rukun artinya adalah saling menghormati, saling membantu, dan saling menyayangi. Suatu hidup rukun hendaknya dilakukan baik di lingkungan rumah, sekolah, maupun di lingkungan masyarakat sekitar. Bagaimana kamu menciptakan suatu kerukunan saat di rumah, di sekolah, serta di masyarakat lingkungan di tempat tinggalmu? Uraikanlah dalam kolom berikut.

Baca Juga: Referensi Naskah Khutbah Jumat Terbaru Edisi 17 Maret 2023 dengan Tema Persiapan Menuju Ramadhan

Jawaban:

Menciptakan kerukunan di lingkungan sekolah:

· Tidak membeda-bedakan teman sekolah karena agama, suku, ras atau status sosial

· Saling menghormati dan menghargai antar teman sekolah

· Siswa yang lebih tua melindungi siswa yang lebih muda, siswa yang lebih muda menghormati siswa yang lebih tua

· Sikap saling tolong menolong antar teman sekolah

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x