Profil SMP IT Nurul Fikri Boarding School, Sekolah Terbaik di Serang, Banten, Berdasarkan Rerata IIUN 6 Tahun

- 5 Februari 2023, 08:40 WIB
Profil SMP IT Nurul Fikri Boarding School, sekolah terbaik di Kabupaten Serang, Provinsi Banten berdasarkan rerata IIUN 6 tahun.
Profil SMP IT Nurul Fikri Boarding School, sekolah terbaik di Kabupaten Serang, Provinsi Banten berdasarkan rerata IIUN 6 tahun. //nfbs.or.id

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berdasarkan perolehan rerata IIUN selama 6 tahun, SMP IT Nurul Fikri Boarding School dapat disebut sebagai sekolah terbaik di Kabupaten Serang, Provinsi Banten.

Simak profil SMP IT Nurul Fikri Boarding School yang merupakan sekolah terbaik di Kabupaten Serang, Provinsi Banten, selengkapnya.

Kemdikbud telah merilis daftar sekolah terbaik di Indonesia pada jenjang SMP dan SMA sederajat, berdasarkan perolehan rerata Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN) selama 6 tahun.

Sebanyak 503 sekolah dari berbagai daerah di Indonesia, yang memperoleh rerata IIUN tertinggi dan konsisten selama 6 tahun, mengisi daftar sekolah terbaik ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD Halaman 102 106 Bumiku Subtema 3 Bumiku dan Musimnya Pembelajaran 2

SMP IT Nurul Fikri Boarding School adalah salah satunya, yang berasal dari Kabupaten Serang, Provinsi Banten.

Sekolah ini sukses meraih rerata IIUN sebesar 97,52 dengan konsisten selama 6 tahun, sehingga berhasil menjadi sekolah terbaik sekaligus favorit di Kabupaten Serang, Provinsi Banten.

Berdiri pada tahun 1999, SMP IT Nurul Fikri Boarding School beralamat di Desa Bantarwaru, Kecamatan Cinangka, Kabupaten Serang, Provinsi Banten.

Dengan sistem boarding school, sekolah ini mengintegrasikan program pendidikan ilmu agama Islam dan ilmu umum.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x