Keren, Hanya 2 Kampus Terbaik di Labuhanbatu Sumatera Utara Raih Peringkat Dunia, Universitas Mana Saja?

- 20 Januari 2023, 07:00 WIB
Universitas Al Washliyah Labuhanbatu salah satu kampus terbaik di Labuhanbatu, Sumatera Utara/ univa-labuhanbatu.ac.id/
Universitas Al Washliyah Labuhanbatu salah satu kampus terbaik di Labuhanbatu, Sumatera Utara/ univa-labuhanbatu.ac.id/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Inilah 2 kampus terbaik dari Labuhanbatu, Provinsi Sumatera Utara yang raih peringkat dunia dan masuk daftar Universitas unggulan. Apakah ada kampus incaranmu?

Pemeringkatan kampus terbaik ini dirilis oleh EduRank yang menilai dari 14.131 kampus di 183 negara, termasuk kampus di Indonesia.

Adapun penilaian kampus terbaik dilakukan dengan melihat beberapa indikator seperti kinerja penelitian, dampak alumni, dan reputasi.

Pemeringkatan kampus terbaik di Labuhanbatu juga telah dirilis oleh EduRank, baik itu peringkat di daerah, nasional, hingga Asia-dunia. Lalu, berapa peringkat nasional dan dunia kampus tersebut?

Baca Juga: Contoh Naskah Khutbah Jumat Edisi 20 Januari 2023, Tema: Ilmu Agama, Sangat Dibutuhkan Tapi Tidak Disadari

Daftar kampus terbaik di Labuhanbatu, Sumatera Utara, lengkap dengan peringkat daerah-nasional-dunia dan informasi penting lainnya, sebagai berikut:

1. Universitas Al Washliyah Labuhanbatu, Labuhanbatu, Sumatera Utara, Indonesia

Peringkat ke-1 di Labuhanbatu

Peringkat ke-202 di Indonesia

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: EduRank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x