Profil SMA Pradita Dirgantara, Top 3 Besar Sekolah Terbaik Tingkat Nasional dan Peringkat 1 di Provinsi Jateng

- 8 Desember 2022, 12:30 WIB
SMA Pradita Dirgantara Menjadi SMA Terbaik Pertama di Kabupaten Boyolali Berdasarkan Pemeringkatan LTMPT 2022 Terbaru / sma.praditadirgantara.sch.id
SMA Pradita Dirgantara Menjadi SMA Terbaik Pertama di Kabupaten Boyolali Berdasarkan Pemeringkatan LTMPT 2022 Terbaru / sma.praditadirgantara.sch.id /

SEPUTARLAMPUNG.COM - SMA Pradita Dirgantara adalah sekolah terbaik yang ada di Provinsi Jawa Tengah dan meraih peringkat ke 3 tingkat nasional serta peringkat ke 1 tingkat provinsi berdasarkan nilai UTBK tahun 2022.

Sekolah ini menjadi sekolah terbaik di Provinsi Jawa Tengah dengan nilai total 640,747 pada UTBK 2022 versi LTMPT.

Dengan rincian nilai tes potensi skolastik 651,36, TKA saintek 58,618 dan TKA soshum 69,435.

Artikel ini diharapkan dapat menambah informasi bagi orangtua dan siswa dalam memilih sekolah pada PPDB 2023.

Baca Juga: Loker Terbaru Bank Muamalat Posisi Customer Service Development Program, Banyak Fasilitas yang Didapat

Dikutip seputarlampung.com dari situs web https://sma.praditadirgantara.sch.id berikut profil SMA Pradita Dirgantara:

SMA Pradita Dirgantara beralamatkan di Komplek Bandara Adi Soemarmo Solo, Jl. Cendrawasih No.4, Tanjungsari, Ngesrep, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa Tengah.

Sekolah ini berdiri sejak tahun 2018 dan saat ini sudah meluluskan sebanyak 2 angkatan.

Baca Juga: Penerima KJP Plus Desember 2022 Dapat Bonus Tambahan selain Uang, Bantuan sudah Cair ke 803.121 Siswa

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x