Soal dan Kunci Jawaban PAS UAS Biologi Kelas 11 SMA Semester Ganjil Kurikulum 2013

- 11 November 2022, 09:40 WIB
Soal Biologi Kelas 11 SMA.
Soal Biologi Kelas 11 SMA. / Daniel Öberg/unsplash/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Artikel berikut berisi soal latihan penilaian akhir semester PAS atau UAS Biologi kelas 11 SMA yang terdiri dari soal pilihan disertai dengan kunci jawaban.

Ulasan latihan soal dan kunci jawaban ini dapat dijadikan sebagai panduan belajar menjelang penilaian akhir semester PAS atau UAS peserta didik kelas 11.

Materi yang diujikan yaitu struktur dan fungsi jaringan tumbuhan, sel, struktur dan fungsi jaringan pada hewan, struktur dan fungsi sistem peredaran darah, sistem gerak pasif, organ tumbuhan dan strukturnya, sistem gerak pasif, dan sistem gerak aktif.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru PT Atalian Global Services untuk Lulusan D3-S1, Cek Syarat dan 2 Posisi yang Dibutuhkan

Dilansir dari berbagai sumber soal PAS, berikut pembahasan latihan soal dan kunci jawaban sebagaimana diulas oleh Dian Aulya, S.Pd. Alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung.

Berikut ini latihan soal PAS IPA SMA kelas 11 beserta kunci jawabannya:

1. Jaringan pengangkut pada tumbuhan terdiri dari ….

A. floem dan epidermis
B. xilem dan klorenkim
C. aerenkim dan sklerenkim
D. xilem dan floem
E. parenkim dan floem
Jawabannya: D

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Halaman 48 Rangkaian Peristiwa Cerita Fantasi

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x