HORE! Dana PIP Bisa Diambil Tanpa Harus Datang ke Bank, Ini Syaratnya, Agustus Cair Lagi untuk SD SMP SMA SMK

- 15 Agustus 2022, 07:15 WIB
HORE! Dana PIP Bisa Diambil Tanpa Harus Datang ke Bank, Ini Syaratnya, Agustus Cair Lagi untuk SD SMP SMA SMK
HORE! Dana PIP Bisa Diambil Tanpa Harus Datang ke Bank, Ini Syaratnya, Agustus Cair Lagi untuk SD SMP SMA SMK /Muhammad Daudy/Unsplash

SEPUTARLAMPUNG.COM - Dana PIP 2022 kembali cair untuk siswa SD, SMP, SMA, SMK pada Agustus 2022.

Ini syarat agar orang tua dan siswa dapat mengambil uang dari dana PIP 2022 yang cair pada Agustus tanpa harus datang ke bank.

Ada uang tunai mulai dari Rp450 ribu hingga Rp1 juta untuk siswa SD, SMP, SMA, SMK.

Baca Juga: TERBARU! Kode Redeem Tower of Fantasy 15 Agustus 2022, Klaim Sekarang, Ribuan Hadiah Menarik Menanti

Siswa dapat mencairkan dana PIP 2022 melalui bank penyalur dana PIP 2022 yakni BRI dan BNI.

Bantuan dana PIP 2022 ini diperuntukan untuk siswa usia 6-21 tahun dengan kategori miskin atau rentan miskin.

Sebelumnya, siswa yang telah masuk nominasi penerima dana PIP 2022 diwajibkan untuk melakukan aktivasi rekening hingga 30 Juni 2022.

Untuk mengecek atau mengetahui apakah NISN siswa termasuk sebagai penerima dana PIP dapat melalui cara berikut.

Baca Juga: 8 Keutamaan Surah Yasin Ayat 1-83, Salah Satunya Memudahkan Sakaratul Maut, Ini 3 Waktu yang Tepat Membacanya

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah