Profil 2 SMK Negeri Terbaik di Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta Berdasarkan Total Skor UTBK SBMPTN 2021

- 2 Juni 2022, 17:50 WIB
SMKN 1 Wonosari Gunung Kidul Yogyakarta/https://smkn1wonosari.sch.id/
SMKN 1 Wonosari Gunung Kidul Yogyakarta/https://smkn1wonosari.sch.id/ /

2. SMKN 2 Wonosari (Nilai total: 520,003)

Dalam skala nasional sekolah ini menempati urutan ke-760 dari top 1.000 Sekolah terbaik 2021. Sekolah ini juga menduduki peringkat ke-67 untuk tingkat Provinsi. Sekolah ini terakreditasi A.

Alamat: Jl. KH Agus Salim No.116, Ledoksari, Kepek, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55813

Telepon: (0274) 391019

NPSN: 20402089

Kepala Sekolah: Ahmad Darmadi

Website: https://smkn2wonosari.sch.id/cms/

Jurusan: Bisnis Konstruksi dan Properti, Desain Permodelan dan Informasi Bangunan, Teknik Kendaraan Ringan Otomotif, Teknik Pemesinan, Teknik Pengelasan, Teknik Instalasi Tenaga Listrik, Teknik Elektronika Industri, Teknik Komputer dan Jaringan, dan Multimedia.

Baca Juga: Pendaftaran PPDB 2022 Jawa Timur untuk SMA/SMK Kapan Dibuka? Cek Jadwal Lengkap Pelaksanaannya di Sini

Menilik daftar di atas, daftar SMKN di Kabupaten Gunung Kidul merupakan sekolah kejuruan yang sudah terakreditasi A. Dimana masing-masing sekolah memiliki jurusan Multimedia.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemdikbud ltpmt.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x