3 SMA Terbaik di Palembang, Sumatera Selatan sebagai Referensi PPDB 2022, Ini Profil Lengkap Alamat dan NPSN

- 21 April 2022, 12:40 WIB
SMA Terbaik di Palembang Sumatera Selatan./ Instagram @jubel_update
SMA Terbaik di Palembang Sumatera Selatan./ Instagram @jubel_update /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Palembang yang terkenal dengan Jembatan Ampera yang terletak di tengah-tengah kota Palembang.

Jembatan Ampera yang menghubungkan daerah seberang Ulu dan seberang Ilir yang dipisahkan oleh sungai Musi.

Palembang menjadi kota tertua di Indonesia yang berumur setidaknya 1337 tahun jika berdasarkan prasasti Sriwijaya yang dikenal sebagai prasasti Kedudukan Bukit.

Berikut 3 SMA terbaik di Palembang Sumatera Selatan untuk referensi PPDB 2022:

Baca Juga: 10 SMA Swasta Terbaik dan Rangking Nasional di Sumatera Utara, Rekomendasi Siswa SMP untuk PPDB 2022

1. SMA Ignatius Global School (IGS) Palembang

SMA IGS Palembang memiliki 3 kategori misi yang ingin dicapai yaitu character building, thinking school, dan the global spirit.

Pada character building SMA IGS Palembang akan membentuk sikap jujur, anti korupsi, kesetaraan suku, agama, ras, rasa kebangsaan yang tinggi, dan menghargai perbedaan budaya.

Thinking school di SMA IGS Palembang akan membantu siswa kritis dalam berpikir dan bertindak serta pendidikan yang ekstrakulikuler yang bertumpu pada life skill seperti ICT, bahasa asing, entrepreneur, dan penelitian yang berkelanjutan.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x