Tata Cara Daftar Jalur SBUB Undip 2022 bagi Siswa SMA, MA, SMK, Ini Jadwal, Syarat, hingga Biaya Pendaftaran

- 26 Februari 2022, 15:20 WIB
 Ilustrasi SBUB Undip 2022
Ilustrasi SBUB Undip 2022 /Andrea1597/Pixabay

- Pengumuman Akhir : 26 April 2022

Baca Juga: Info Cuaca Jawa Tengah Sabtu 26 Februari 2022, Hujan Ringan hingga Lebat Berpotensi Mengguyur Seluruh Wilayah

Persyaratan mengikuti seleksi ini:

- Lulusan 3 tahun terakhir (2020, 2021 dan 2022) dari SMA/MA/SMK/MAK

- Memiliki nilai rata-rata rapor per semester 70 (Skala 100).

- Lulus ujian sekolah

- Tidak pernah tinggal kelas

- Pilihan program studi sesuai persyaratan asal SMA/MA/SMK/MAK

Tata Cara Mendaftar:

- Peserta membuat user pendaftaran menggunakan email, KLIK DI SINI

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah