UTBK Semakin Dekat, Simak 7 Tips Sukses Sambut UTBK Berikut Ini: Salah Satunya Self Healing

- 20 Januari 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi UTBK
Ilustrasi UTBK /Pexels.com/Burst/

Hal ini membuat kamu tidak bisa membagi waktu dengan baik antara satu aktifitas dengan aktifitas yang lain. Oleh karena itu, kamu harus bisa menentukan skala prioritas.

Skala prioritas adalah sebuah upaya yang bisa dilakukan untuk menentukan kegiatan yang harus dilakukan terlebih dahulu.

Baca Juga: Luna Maya Mengaku Bekukan Sel Telur agar Bisa Punya Anak Kemudian Hari, Bagaimana Prosedur Freez Egg?

5. Self healing

Self healing adalah upaya yang dilakukan tiap orang untuk menyembuhkan luka batin atau mental yang disebabkan berbagai hal.

Tujuan melakukan self healing menjelang UTBk yaitu, mengurangi kecemasan, rasa panik, stress karena belajar dan membentuk pikiran positif.

Belajar memanglah suatu hal yang amat penting. Namun, jika kamu terus-menerus belajar tanpa henti hal itu bisa memicu stress.

Tetapi, bukan berarti boleh bersantai-santai pula. Semuanya harus seimbang.

6. Berdoa

Tidak hanya memaksimalkan kemampuan diri dengan belajar, kita juga perlu mendekatkan diri kepada Tuhan.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: www.ltmpt.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x