Jadwal Lengkap Panduan Belajar dari Rumah Episode 27 Selasa 9 Februari 2021 di TVRI

- 8 Februari 2021, 16:30 WIB
Jangan Lewatkan Acara Belajar dari Rumah Hari Ini di TVRI.
Jangan Lewatkan Acara Belajar dari Rumah Hari Ini di TVRI. /Pixabay


SEPUTAR LAMPUNG – Jawaban soal BDR TVRI Selasa, 9 Februari 2021 telah tayang pada artikel ini, sehingga siswa SD, kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 sudah bisa mempelajari setiap materi yang akan disampaikan saat Belajar dari Rumah (BDR) oleh TVRI.

Kemendikbud bersama TVRI telah berkomitmen untuk menggencarkan Konsep Belajar dari Rumah (BDR) yang mana sistem pembelajarannya disiarkan secara langsung dari channel TVRI.

Sementara itu, anak tetap mendapatkan haknya untuk belajar bersama dengan anak lainnya yang mana dilakukan dari rumah saja, bukan di Sekolah sebab belum ada pengumuman resmi dari Kemendikbud untuk diperbolehkan pembelajaran tatap muka.

Baca Juga: Bocoran Jumlah Soal Test Ujian PPPK, Simak dengan Seksama dan Pelajari Supaya Langsung Lolos!

Pada episode 27 Belajar dari Rumah (BDR) Selasa, 9 Februari 2021 terdapat materi dan soal yang akan diulas secara langsung di TVRI dan disesuaikan dengan jadwal materi BDR, yakni mulai dari PAUD, SD kelas 1, SD kelas 2, SD kelas 3, SD kelas 4, SD kelas 5, dan SD kelas 6.

Materi BDR yang disampaikan nanti pada hari Senin telah dirangkum secara ringkas, simple, dan mudah dipahami oleh anak, karena konsep belajar BDR merupakan sistem pembelajaran yang dilakukan oleh anak sambil bermain.

Orang tua harus mendampingi anak saat melakukan BDR melalui agar ia lebih aktif bertanya mengenai hal yang baru ia temukan, karena metode belajar BDR kebanyakan lebih ke praktek, sehingga materi BDR yang disampaikan pada episode 27 mudah dipahami anak dari kelas 1 sampai kelas 6.

Baca Juga: Catat! Daftar Barang yang Tidak Boleh Dibeli dari Uang Bansos, Kalau Ketahuan Langsung Dicabut Kemensos

Adik-adik di episode 27 Belajar dari Rumah harus tetap semangat. Ayo, siapkan peralatan alat tulis yang akan dipakai saat mencatat materi yang penting, beserta soal dan jawabannya.

Nah, agar anak-anak tidak bingung apa yang harus dicatat nantinya pada BDR di TVRI, silahkan anak-anak mulai membaca materi BDR episode 27 yang telah dirangkum secara ringkas.

Seperti layaknya belajar di sekolah, pada malam hari anak disarankan untuk membaca materi yang akan dibahas di hari esok.

Baca Juga: Mau Daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta Gelombang Selanjutnya? Siapkan SKU, KTP, dan KK

Berikut materi dan kunci jawaban soal Belajar dari Rumah SD kelas 1, 2, 3, 4 5, dan 6 yang akan ditayangkan secara langsung di TVRI, diantaranya:

  1. Materi dan Kunci Jawaban Soal BDR Kelas 1 SD Selasa, 9 Februari 2021 di TVRI, Episode 27 Tentang Berbagai Macam Benda Tahan Air
  2. Materi BDR dan Kunci Jawaban Soal Kelas 2 SD Selasa, 9 Februari 2021 di TVRI, Episode 27 Tentang Bahan Tahan Air
  3. Materi dan Kunci Jawaban Soal BDR Kelas 3 Selasa, 9 Februari 2021, Episode 27 Tentang Sifat-Sifat Benda
  4. Materi dan Kunci Jawaban Soal BDR Kelas 4 Selasa, 9 Februari 2021, Episode 27 Tentang Mengenal Cerita di Alam
  5. Materi dan Kunci Jawaban Soal BDR Kelas 5 Selasa, 9 Februari 2021, Episode 27 Tentang Pantun Kenampakan Alam
  6. Materi dan Kunci Jawaban Soal BDR Kelas 6 Selasa, 9 Februari 2021, Episode 27 Tentang Menulis Kisah Fiksi

Baca Juga: Tidak Terdaftar di DTKS Kemensos Tapi Mau Dapat Bansos? Begini Solusinya

Gambaran materi BDR diatas adalah materi yang akan dibahas pada hari Selasa, 9 Februari 2021 di chanel TVRI, maka dari itu anak-anak jangan sampai ketinggalan untuk menyimak materi BDR, karena banyak sekali loh ilmu yang didapatkan. Selamat Belajar! ***

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah