Keren! 11 Kampus yang Masuk Daftar Universitas Terbaik di Surakarta Versi EduRank, Adakah Kampus Favoritmu?

13 Januari 2023, 13:20 WIB
Universitas Sebelas Maret salah satu Universitas terbaik di Surakarta versi EduRank 2022, instagram @uns.official /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut adalah daftar 11 Universitas terbaik di Surakarta versi EduRank tahun 2022.

Daftar Universitas terbaik di Surakarta ini dapat dijadikan referensi bagi siswa kelas XII saat menentukan kampus pilihan 2023.

Universitas terbaik di Surakarta yang dirilis oleh EduRank ini merupakan hasil pemeringkatan berdasarkan dari reputasi, dampak alumninya dan juga kinerja penelitian.

Sebagaimana dilansir dari laman resmi EduRank, inilah daftar 11 Universitas terbaik di Surakarta versi EduRank tahun 2022:

Baca Juga: PKH Tahap 1 2023 Dicairkan Hanya untuk 7 Kategori Ini, Apakah Kamu Termasuk? Cek di Sini

1. Universitas Sebelas Maret

- Peringkat nasional: 9

- Peringkat di Asia: 404

- Peringkat di dunia: 1458

2. Universitas Muhammadiyah Surakarta

- Peringkat nasional: 23

- Peringkat di Asia: 614

- Peringkat di dunia: 2100

3. Institut Seni Indonesia

- Peringkat nasional: 175

- Peringkat di Asia: 3285

- Peringkat di dunia: 8387

Baca Juga: 10 Kampus Terbaik di Surabaya, Raih Peringkat Dunia Versi EduRank 2022, Cek Universitas Favoritmu!

4. Universitas Slamet Riyadi

- Peringkat nasional: 325

- Peringkat di Asia: 4569

- Peringkat di dunia: 11214

5. Universitas Tunas Pembangunan

- Peringkat nasional: 327

- Peringkat di Asia: 4575

- Peringkat di dunia: 11222

6. Universitas Setia Budi Surakarta

- Peringkat nasional: 344

- Peringkat di Asia: 4673

- Peringkat di dunia: 11428

7. Universitas Surakarta

- Peringkat nasional: 393

- Peringkat di Asia: 5012

- Peringkat di dunia: 12166

8. Universitas Islam Batik

- Peringkat nasional: 399

- Peringkat di Asia: 5047

- Peringkat di dunia: 12248

Baca Juga: Bawa KKS dan SKTM ke Sini, Ini Cara Daftar PIP Kemdikbud 2023 bagi Siswa SD, SMP, SMA, SMK Tak Punya KIP

9. Universitas Sahid Surakarta

- Peringkat nasional: 406

- Peringkat di Asia: 5096

- Peringkat di dunia: 12371

10. Universitas Kristen Surakarta

- Peringkat nasional: 428

- Peringkat di Asia: 5195

- Peringkat di dunia: 12594

11. Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta

- Peringkat nasional: 499

- Peringkat di Asia: 5578

- Peringkat di dunia: 13544

Demikian informasi tentang 11 Universitas terbaik di Surakarta versi EduRank 2022 lengkap dengan peringkat nasional, Asia hingga dunia.***

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: EduRank

Tags

Terkini

Terpopuler