10 SMA dan MA Terbaik di Kota Malang Versi Top 1000 LTMPT untuk PPDB 2022, Lengkap dengan Ranking Nasional

6 Mei 2022, 17:20 WIB
SMAN 3 salah satu SMA terbaik di Malang. /Sekolah Kita Kemdikbud

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini 10 SMA/MA Negeri dan Swasta terbaik di Kota Malang berdasarkan top 1000 Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) lengkap dengan ranking nasional.

Daftar 10 SMA/MA Negeri dan Swasta terbaik di Malang ini dapat dijadikan sebagai referensi siswa atau orang tua untuk memasuki Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022.

Kota Malang merupakan sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Selain itu, Kota Malang menjadi kota terbesar kedua di Jawa Timur setelah Surabaya.

Baca Juga: PENTING! Ini SYARAT WAJIB SISWA untuk Mendapatkan Dana KJP Plus Tahap 1 2022 Telah Cair 849.170 Siswa

Kota Malang adalah salah satu kota tujuan wisata dan dikenal dengan julukan kota pelajar, atau banyak juga yang menjuluki sebagai kota bunga.

Untuk PPDB 2022 sendiri rencananya akan dibuka pada saat bulan Mei mendatang. Para calon peserta didik dan orang tua pun harus mengenal tahapan-tahapan yang akan dilalui.

Selanjutnya, ada baiknya para siswa dan orang tua menentukan terlebih sekolah mana yang akan dipilih untum melanjutkan jenjang pendidikannya.

Dikutip seputarlampung.com dari website resmi LTMPT, berikut ini 10 SMA/MA Negeri dan Swasta terbaik di Kota Malang versi top 1000 LTMPT, yakni:

1. SMAN 3
- Skor: 593.670
- Ranking Nasional: 33
- Kota Malang, Jawa Timur

2. MAN 2 KOTA MALANG
- Skor: 592.212
- Ranking Nasional: 35
- Kota Malang, Jawa Timur

3. SMAS K KOLESEST YUSUP
- Skor: 586.399
- Ranking Nasional: 48
- Kota Malang, Jawa Timur

Baca Juga: Latihan Soal Pretest PPG Pedagogik Guru TK, PAUD dan RA Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022

4. SMAN 1
- Skor: 583.010
- Ranking Nasional: 56
- Kota Malang, Jawa Timur

5. SMAN 4
- Skor: 561.541
- Ranking Nasional: 167
- Kota Malang, Jawa Timur

6. SMAS KATOLIK ST ALBERTUS
- Skor: 559.979
- Ranking Nasional: 173
- Kota Malang, Jawa Timur

7. SMAN 5
- Skor: 554.975
- Ranking Nasional: 217
- Kota Malang, Jawa Timur

8. SMAN 1 KEPANJEN
- Skor: 554.391
- Ranking Nasional: 221
- Kota Malang, Jawa Timur

9. SMAN 8
- Skor: 550.211
- Ranking Nasional: 262
- Kota Malang, Jawa Timur

Baca Juga: Resep Minuman Herbal untuk Sakit Tenggorokan setelah Hari Raya Idul Fitri ala dr. Zaidul Akbar

10. SMAN 1 LAWANG
- Skor: 549.930
- Ranking Nasional: 265
- Kota Malang, Jawa Timur

Demikian, terkait informasi 10 SMA/MA Negeri dan Swasta terbaik di Kota Malang untuk referensi PPDB 2022.***

Editor: Dzikri Abdi Setia

Tags

Terkini

Terpopuler