Sama-sama Petahana, Beda Nasib Desy Ratnasari dan Ribka Tjibtaning di Dapil Jabar 4, Siapa yang ke Senayan?

- 24 Maret 2024, 09:15 WIB
Beda nasib Desy Ratnasari dan Ribka di Dapil Jawa Barat 4.
Beda nasib Desy Ratnasari dan Ribka di Dapil Jawa Barat 4. /Kolase foto Instagram @desyratnasariterdepan dan @pdiperjuangan/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Petahana DPR RI yakni Desy Ratnasari dan Ribka Tjibtaning sama-sama 'bertarung' memperebutkan kursi dari Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Barat (Jabar) 4 pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Sebagai informasi, Dapil Jawa Barat 4 meliputi Kabupaten dan Kota Sukabumi.

Di mana sejak Pemilihan Umum (Pemilu) 2009, Dapil ini diwakili oleh 6 kursi Anggota DPR RI.

Sebagai informasi, penetapan hasil rekapitulasi suara nasional telah diumumkan oleh KPU RI pada 20 Maret 2024.

Baca Juga: Ini Link Pengumuman SPAN PTKIN 2024 UIN Jakarta dan Tahapannya, Hasil Seleksi Diumumkan Tanggal Berapa?

Di mana pasangan calon (Paslon) Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 2 yakni Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka ditetapkan sebagai pemenang Pemilihan Presiden (Pilpres) Pemilu 2024.

Namun meskipun Pilpres telah ditetapkan, penetapan perolehan kursi anggota DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota baru dapat dilakukan jika tidak terjadi sengketa hasil Pemilu 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).

Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari mengatakan bahwa kursi para anggota dewan nantinya dapat ditetapkan setelah adanya konfirmasi dari MK terkait ada atau tidaknya sengketa hasil Pemilu 2024.

Meskipun demikian, Hasyim mengatakan proses penetapan kursi anggota dewan nantinya akan diurutkan berdasarkan metode Sainte Lague sesuai dengan Undang Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: pemilu2024.kpu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x