Eks Menteri Jokowi dan Narji Dapat Berapa? Ini 7 Caleg DPR RI yang Raih Suara Tertinggi di Dapil Jateng 10

- 13 Maret 2024, 09:00 WIB
Narji berangkat dari Dapil Jateng 10, berapa perolehan suaranya?
Narji berangkat dari Dapil Jateng 10, berapa perolehan suaranya? /Instagram.com/@narji77

Baca Juga: Ayu Ting Ting, Komeng hingga Lesti Kejora Dibikin Puas dengan Hadirnya Garansi Tepat Waktu di Shopee

1. Ashraff Abu, 177.436 suara, Golkar

2. Doni Akbar, 154.476 suara, Golkar

3. Dede Indra Permana Soediro, 130.131 suara, PDIP

4. M. Hanif Dhakiri, 88.244 suara, PKB

5. Yoyok Riyo Sudibyo, 81.781 suara, NasDem

6. Dr. Ramson Siagian, 80.522 suara Gerindra

7. Hendrawan Supratikno, 78.365 suara, PDIP

Dapat dilihat dari data di atas, eks Menteri Jokowi yakni Hanif Dhakiri sukses menduduki posisi keempat Caleg DPR RI dengan suara tertinggi pada Pileg Pemilu 2024 di Dapil Jateng 10.

Adapun Narji, yang menggunakan nama panjangnya H. Sunarji tercatat mendapatkan 19.176 suara.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: KPU Jawa Tengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x