Siap-siap! CPNS 2024 Dibuka Maret, Ini Daftar Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Instansi Kemenkumham

- 19 Februari 2024, 15:40 WIB
Daftar jurusan kuliah yang paling diminati instansi Kemenkumham
Daftar jurusan kuliah yang paling diminati instansi Kemenkumham /Seputarlampung

Untuk menyesuaikan diri dengan zaman yang serba canggih, maka kebutuhan akan ahli IT dan Sistem sangat dibutuhkan banyak instansi.

7. Bahasa Inggris

Setiap instansi tentu saja akan melakukan kerja sama dengan luar negeri. Mengingat Bahasa Inggris adalah bahasa dunia, maka jurusan ini sangat dibutuhkan pada CPNS 2024.

8. Teknik

Baca Juga: Lowongan Kerja Admin BPJS Kesehatan Terakhir 28 Februari 2024, Unggah Berkas Ini di Instagram, Daftar di Sini

Pembangunan di Indonesia baik dari tata kota maupun informatika sedang digaungkan akhir-akhir ini untuk Indonesia yang lebih modern.
 
CPNS 2024 yang dibuka pada bulan Maret ini menjadi kesempatan bagi para lulusan universitas untuk menjadi bagian dari aparatur sipil negara.

Di mana, Kemenkumham dan Mahkamah Agung menjadi salah satu instansi yang paling diminati oleh para pendaftar.

Dengan demikian, calon pelamar perlu mempersiapkan diri dengan baik, mulai dari memahami sistem ujian, memastikan kesesuaian jurusan pendidikan dengan formasi yang ditawarkan, hingga mempertimbangkan strategi dalam memilih formasi.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah