Inilah Teks Pidato Upacara Bendera HUT Pramuka ke 62 dan Bagikan Twibbon Keren di Hari Pramuka 14 Agustus

- 3 Agustus 2023, 21:00 WIB
Teks pidato pembina upacara bendera Hari Pramuka 14 Agustus 2023, lengkap dengan link twibbon HUT Pramuka ke 62
Teks pidato pembina upacara bendera Hari Pramuka 14 Agustus 2023, lengkap dengan link twibbon HUT Pramuka ke 62 /Kwarnas Pramuka

Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Salam sejahtera bagi Kita semuanya

Baca Juga: Spoiler Manga One Piece Chapter 1089, Bahaya Mengancam Desa Foosha dan Perayaan Kembalinya Luffy

Puji syukur ke hadirat Allah SWT karena berkat rahmat dan hidayah-Nya Kita dapat berkumpul bersama dalam keadaan sehat walafiat.

Alhamdulillah tahun ini bisa melaksanakan upacara peringatan Hari Pramuka ke-62, setelah 3 tahun ditiadakan karena adanya pandemi Covid-19.

Pada Hari Pramuka ke-62 tahun 2023 kali ini Kita melangsungkan peringatan HUT Gerakan Pramuka pada 14 Agustus 2023 dengan mengusung tema (tema disesuaikan).

Sebelum lebih jauh saya berbicara mari Kita awali dengan tepuk Pramuka terlebih dahulu agar lebih semangat.

Tiga kali tepuk Pramuka

Baik terima kasih, akan saya lanjutkan kembali

Hari ini merupakan peringatan Hari Pramuka, Pramuka berasal dari kata Praja Muda Karana yang mempunyai arti yaitu sekumpulan anak-anak muda yang suka berkarya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah