Kejaksaan RI Buka Rekrutmen CPNS dan PPPK 2023 Besar-besaran, Ada Formasi untuk Lulusan SMA Sederajat

- 26 Juli 2023, 21:00 WIB
Bocoran formasi CPNS dan PPPK Kejaksaan RI 2023, lulusan SMA hingga S1 Hukum bisa daftar.
Bocoran formasi CPNS dan PPPK Kejaksaan RI 2023, lulusan SMA hingga S1 Hukum bisa daftar. /Instagram @biropegkejaksaan
  1. Minimal berusia 18 tahun dan maksimal 35 tahun, khusus untuk formasi Jaksa maksimal 27 tahun;
  2. Memiliki tinggi badan 155 cm untuk wanita dan 160 cm untuk pria dengan berat badan ideal;
  3. Memiliki IPK minimal 3.00; serta
  4. Sehat jasmani dan rohani.

Baca Juga: Rincian Formasi CPNS dan PPPK 2023, Lulusan Apa yang Paling Banyak Dibutuhkan?

Khusus formasi Calon Jaksa hanya bisa diisi oleh lulusan S1 Hukum atau Ilmu Hukum.

Sementara untuk lulusan SMA Sederajat yang ingin mendaftar, bisa mendaftar pada formasi Penjaga Tahanan.

Lalu kapan pendaftarannya dibuka?

Diprediksi bahwa pendaftaran CPNS dan PPPK Kejaksaan RI 2023 akan dibuka pada September 2023.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah