Rekrutmen Pentaru untuk Lulusan SMA SMK di Kementerian Kelautan, Ini Syarat dan Jadwal Pendaftarannya

- 26 Februari 2023, 17:45 WIB
Buruan ikutan Pentaru di Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Buruan ikutan Pentaru di Kementerian Kelautan dan Perikanan. /Instagram @kkpgoid

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak informasi rekrutmen Penerimaan Taruna Baru (Pentaru) untuk SMA, SMK, dan MA sederajat di Kementerian Kelautan dan Perikanan RI. Ini syarat dan jadwal pendaftarannya.

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) adalah kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi urusan kelautan dan perikanan.

Kementerian Kelautan, dan Perikanan mempunyai tugas menyelenggarakan urusan di bidang kelautan, dan perikanan dalam pemerintahan untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara.

Baca Juga: SMP IPEKA Balikpapan Jaya! Ini 10 SMP Terbaik di Balikpapan, Kalimantan Timur Berdasarkan Nilai Rerata UN 2019

Program Pentaru KKP merupakan program rekrutmen dan pelatihan bagi calon-calon pegawai di lingkungan KKP yang bertujuan untuk menghasilkan tenaga kerja yang handal dan terampil di bidang kelautan dan perikanan.

Program ini ditujukan bagi lulusan SMA SMK sederajat yang ingin memperdalam pengetahuan dan keterampilan di bidang kelautan dan perikanan, serta memiliki semangat untuk mengabdi pada negara.

Baca Juga: Cara Sambungkan Rekening Bank/E-Wallet ke Akun Kartu Prakerja Gelombang 48

Dilansir seputarlampung.com dari laman Kementrian Kelautan dan Perikanan, berikut syarat penerimaan tenaga teknis PPPK di Kementerian Kelautan dan Perikanan:

Persyaratan

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x