Awal Puasa Ramadahan 1444 H 2023 Versi Muhammadiyah Telah Ditetapkan, Kapan Nahdlatul Ulama dan Pemerintah?

- 25 Februari 2023, 14:25 WIB
ILUSTRASI: Muhammadiyah telah tetapkan awal Puasa Ramadhan 1444 H jatuh pada 23 Maret 2023. Sedangkan Nahdlatul Ulama dan Pemerintah belum menetapkan tanggal pastinya karena akan melalukan sidang isbat terlebih dahulu di akhir bulan Syaban/Makalu/pixabay.com
ILUSTRASI: Muhammadiyah telah tetapkan awal Puasa Ramadhan 1444 H jatuh pada 23 Maret 2023. Sedangkan Nahdlatul Ulama dan Pemerintah belum menetapkan tanggal pastinya karena akan melalukan sidang isbat terlebih dahulu di akhir bulan Syaban/Makalu/pixabay.com /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Awal puasa Ramadhan 1444 H 2023 versi Muhammadiyah telah resmi ditetapkan. Bagaimana dengan jadwal puasa dari Nahdlatul Ulama (NU) dan Pemerintah?

Muhammadiyah adalah salah satu organisasi Islam terbesar di Indonesia yang rujukannya terkait awal puasa Ramadhan 1444 H 2023 akan jadi acuan masyarakat Indonesia, selain dari Nahdlatul Ulama (NU) dan Pemerintah.

Puasa Ramadhan 1444 H 2023 versi Muhammadiyah ini umumnya banyak dijadikan acuan masyarakat di Sumatra Barat dalam memulai ibadah di bulan suci tersebut. Sedangkan masyarakat Pulau Jawa kebanyakan mengacu pada Nahdlatul Ulama (NU) atau Pemerintah.

Baca Juga: Jadwal Nonton dan Harga Tiket Film ANT-MAN AND THE WASP: QUANTUMANIA Hari Ini di Bioskop XXI dan CGV Lampung

Puasa Ramadhan 2023 dikerjakan saat telah memasuki bulan suci Ramadhan berdasarkan kalender Hijriah.

Namun sebagaimana yang diketahui, Indonesia menggunakan system penanggalan Masehi. Sehingga tanggal pelaksanaan Puasa Ramadhan antara kalender Hijriah dan Masehi tidak sama.

Untuk itulah, dalam menentukan awal Ramadhan, masyarakat Indonesia akan menunggu hasil keputusan hisab Muhammadiyah atau sidang isbat dari Pemerintah.

Terkait hal ini, Muhammadiyah telah lebih dulu menetapkan jadwal Puasa Ramadhan 2023 beberapa waktu lalu.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Berbagai Sumber ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x