Segera Login di Laman SSCASN BKN untuk Daftar PPPK 2022, Cek Persyaratan Lengkapnya di Link Berikut

- 1 November 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi pendaftaran PPPK 2022.*
Ilustrasi pendaftaran PPPK 2022.* /Pexels/Sora Shimazaki

SEPUTARLAMPUNG.COM - Pendaftaran PPPK 2022 atau seleksi ASN 2022 sudah mulai dibuka dan bisa diakses pada Senin, 31 Oktober 2022.

 

Diketahui bahwa BKN pada tahun ini hanya memprioritaskan dua formasi untuk P3K 2022, yakni guru dan tenaga kesehatan

"Jadi, semua pelamar akan mendaftar tahun ini dan masuk dalam formasi P3K 2022. Kemungkinan besar yang paling bisa dilakukan seleksi tahun ini baru guru dan nakes," kata Suharmen selaku Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian BKN.

Pendaftaran akan dibuka serentak yakni 31 Oktober 2022, namun jadwal tes masing-masing untuk masing-masing formasi tidak sama.

Baca Juga: Hari Ini Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi akan Dipertemukan dengan Keluarga Brigadir J, Ini Link Streamingnya

Bagaimana cara daftar SSCASN?

Dikutip pada Senin, 31 Oktober 2022 dari Instagram bisacpnsdotcom, berikut ini delapan tahap untuk mendaftarkan diri melalui laman SSCASN:

1. Persiapkan persyaratan yang dibutuhkan (KTP, KK, Ijazah, dan lain-lain)

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Instagram BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x