Benarkah Prakerja Gelombang 18 Dibuka Tanggal 20 Juli 2021? Ini Kata Kemenkeu RI, Jadwal Daftar dan Cara Lolos

- 14 Juli 2021, 14:52 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja.
Ilustrasi Kartu Prakerja. /Aditya Pradana Putra/Antara

Baca Juga: KJP Plus Cair Ke Rekening 28 Juli 2021 Jenjang SMA SMK? Ini Tanggapan Disdik DKI Jakarta

Anggaran sebesar Rp 10 triliun disiapkan Kemenkeu untuk program Kartu Prakerja gelombang 18.

“Dilanjutkan, Semester II ini dan berkaitan dengan PPKM Darurat, kita berharap akan bisa tersalurkan Rp10 triliun lagi untuk 2,8 juta peserta," kata Sri Mulyani, Menteri Keuangan, dalam konferensi virtual, Jumat, 2 Juli 2021.

Keterangan tersebut menyimpulkan bahwa pemerintah tengah menyiapkan kapan tanggal jadwal dibukanya pendaftaran Prakerja gelombang 18 yang kemungkinan beriringan dengan PPKM Darurat.

PPKM Darurat sendiri dimulai sejak tanggal 3 hingga 20 Juli 2021 dan kemungkinan besar bisa diperpanjang kembali, jika kasus terkonfirmasi positif Covid-19 masih tinggi di sejumlah Indonesia.

Namun, tanggal jadwal tersebut hanya prediksi saja dan untuk informasi selengkapnya bisa di lihat pada sosial media Kemenker RI atau melalui layanan aduan yang tertera di laman website prakerja.go.id.

Baca Juga: Hari Ini Pengumuman Hasil PBUD PBM Universitas Riau (UNRI) Rabu 14 Juli 2021 Pukul 16.00 WIB, Cek Link Berikut

Berikut ini simak cara daftar Kartu Prakerja gelombang 18:

1. Klik www.prakerja.go.id di browser pencarian
2. Daftar dengan email aktif
3. Masukkan password
4. Klik Daftar
6. Cek email, klik Verifikasi Email

Berikut ini tahapan Isi data diri, yakni

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x