Segera Dibuka, Berikut 7 Cara Jitu Agar Lolos Tes SKD CPNS 2021, Salah Satunya Pelajari Makna Pancasila

- 17 Maret 2021, 13:15 WIB
CPNS 2021, cek bayangan passing grade lengkap di Sini
CPNS 2021, cek bayangan passing grade lengkap di Sini /tangkapan layar sscasn.bkn.go.id

SEPUTAR LAMPUNG - Tahun ini, pemerintah akan segera membuka seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

Seleksi ini dilaksanakan setelah sempat ditiadakan pada 2020 karena Pandemi Covid-19.

Adapun seleksi tahun ini akan dibuka untuk sekitar 160.000 lowongan.

Baca Juga: Pernah Dihentikan Sementara Waktu, Indonesia Segera Distribusikan Vaksin AstraZeneca, BPOM Sedang Evaluasi

Baca Juga: Siap-Siap! Sebentar Lagi Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 14, Lakukan Ini Setelah Dinyatakan Lolos

Dimana dari total lowongan tersebut 119.000 di antaranya akan dipenuhi lewat CPNS.

Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil atau sering disebut CPNS akan segera dibuka di bulan Maret 2021.

Pegawai Negeri Sipil atau Aparatur Sipil Negara telah menjadi dambaan bagi banyak masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 Halaman 111 114 120 Subtema 2 Keunikan Daerah Tempat Tinggalku

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x