Ini Teks Susunan Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 M-1445 H, Terbaru dan Mudah Dihafal

- 2 September 2023, 07:29 WIB
Ilustrasi  Contoh teks susunan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 M-1445 H yang jatuh pada 12 Rabiul awal.
Ilustrasi Contoh teks susunan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 M-1445 H yang jatuh pada 12 Rabiul awal. /freepik.com/pikisuperstar

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berikut ini adalah contoh teks susunan acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 M-1445 H yang jatuh pada 12 Rabiul awal.

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW adalah saat yang berharga untuk merenungkan dan meneladani ajaran-ajaran Nabi yang penuh cinta, kasih sayang, dan kebijaksanaan.

Biasanya peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW 1445 Hijriyah dimeriahkan dengan berbagai kegiatan, salah satunya pengajian dan agenda Islami lainnya yang bermanfaat.

Baca Juga: Daftar Hari Libur dan Tanggal Penting September 2023, Ada Hari Palang Merah Indonesia hingga G30S PKI

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H menjadi salah satu pengingat kepada Rasulullah sebagai suri tauladan bagi diriku Umat muslim.

Nabi Muhammad SAW memiliki prinsip hidup yang patut kita contoh sebagai umat muslim, sebab dari kelahiran hingga menjelang wafatnya, Rasulullah sangat mencintai umatnya karena sebelum wafat yang diingatnya hanya umatnya.

Oleh karena itu, kita sebagai umatnya juga seharusnya mencintai Nabi Muhammad dengan menjalankan sunnah dan ajarannya, serta senantiasa mengerjakan hal yang baik-baik dan menjauhi larangannya.

Menyelenggarakan pengajian saat peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW 1445 H membutuhkan persiapan yang matan, yakni mulai dari teks susunan acara Maulid Nabi hingga petugas yang membawakannya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x