Teks Khutbah Jumat 16 Juni 2023 Spesial Bulan Dzulhijjah dengan Tema Manfaat Mengingat Kematian 

- 16 Juni 2023, 09:20 WIB
Khutbah Jumat 16 Juni 2023 terbaru Bulan Dzulhijjah dengan tema manfaat mengingat kematian
Khutbah Jumat 16 Juni 2023 terbaru Bulan Dzulhijjah dengan tema manfaat mengingat kematian /Billai Furkan Kosar/Pexels

Baca Juga: 8 SMP Terbaik Kabupaten Tegal Versi Kemdikbud, Nomor Satu SMPN 1 Slawi, Kedua Sekolah Mana?

Manusia tidak akan sampai ke akhirat sebelum melalui kematian. Karena itu kematian merupakan keharusan yang tidak dapat ditolak dengan apapun dan oleh siapaun. Meskipun dia berada di tempat persembunyuin yang atau berada di benteng yang kuat, kematian akan tetap mendatangi.

Tiap-tiap umat mempunyai ajal. apabila telah datang ajal mereka, Maka mereka tidak dapat mengundurkannya barang sesaatpun dan tidak (pula) mendahulukan(nya).(QS. Yunus : 49)

Katakanlah: “Sesungguhnya kematian yang kamu lari daripadanya, Maka Sesungguhnya kematian itu akan menemui kamu, kemudian kamu akan dikembalikan kepada (Allah), yang mengetahui yang ghaib dan yang nyata, lalu Dia beritakan kepadamu apa yang telah kamu kerjakan”. (QS. Al- al-jum’at : 8)

Dalam surah an-Ni ayat 78 disebutkan : Di mana saja kamu berada, kematian akan mendapatkan kamu, Kendatipun kamu di dalam benteng yang Tinggi lagi kokoh.

Kaum Muslimiin jam’ah Jum’at

Cukup ayat di atas menjadi dasar pemahaman penyadaran bagi kita. Sering pula kita saksikan bagaimana perjalanan seseorang mnuju kematiannya. Berbagai macam nampak keadaannya. Sedangkan kita yabg hidup tidak mengerti dengan yang dirasakan.

Namun kita sebagai orang yang beriman percaya betapa sakitnya derita orang sedang dicabut nyawanya.

Maka marilah sejenak kita buka kembali sejarah kematian Nabi Idris.

Nabi Idris: Wahai Malaikat Izroil. Lantas apa maksud kedatangan Engkau kemari? Adakah Engkau ingin mencabut nyawaku?

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: suaramuhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x