Khutbah Jumat Singkat dan Terbaru 16 September 2022, Tema: Ikhlas dalam Beribadah dan Keutamaannya

- 15 September 2022, 19:36 WIB
Naskah Khutbah Jumat Terbaru Edisi 16 September 2022./ TayebMEZAHDIA/ Pixabay
Naskah Khutbah Jumat Terbaru Edisi 16 September 2022./ TayebMEZAHDIA/ Pixabay /

Sesungguhnya tujuan utama agama Islam adalah agar manusia beribadah kepada Allah Ta’ala dengan ikhlas. Allah Ta’ala berfirman:

وَمَآ أُمِرُوْآ إِلاَّ لِيَعْبُدُوْااللهَ مُخْلِصِيْنَ لَهُ الدِّيْنَ

Dan mereka tidaklah diperintahkan kecuali agar beribadah kepada Allah dengan mengikhlaskan ketaatan kepada-Nya (QS. Al Bayyinah: 5).

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru di PT Berdikari (Persero) untuk Lulusan S1 Cek Posisi dan Kualifikasinya

Lalu apa yang dimaksud dengan keikhlasan.

Ikhlas secara bahasa artinya memurnikan sesuatu dan membersihkannya dari campuran. Secara istilah, ada beberapa ta’rif, di antaranya adalah:

Ikhlas adalah penyucian niat dari seluruh noda dalam mendekatkan diri kepada Allah Ta’ala. Noda di sini misalnya mencari perhatian makhluk dan pujian mereka.

Ikhlas adalah pengesaan Allah Ta’ala dalam niat dan ketaatan.

Ikhlas adalah melupakan perhatian makhluk dan selalu mencari illah Ta’ala. antaranya adalah: ya dari campuran. perhatian al-Khaliq.

Ikhlas adalah seorang berniat mendekatkan diri kepada Allah dalam ibadahnya.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Khotbah Jumat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah