Niat dan Doa Menyembelih Hewan Kurban Lengkap dengan Bacaan Arab, Latin, dan Artinya

- 8 Juli 2022, 20:50 WIB
Niat dan doa menyembelih hewan kurban.
Niat dan doa menyembelih hewan kurban. // chiplanay/ Pixabay

Niat Kurban:

نويت أن أاضحي للهِ تَعَالى

Nawaitu An Udhohhi Lillaahi Ta'ala.

Artinya: "Aku niat berkurban karena Allah Ta'ala."

Atau bisa membaca kalimat berikut:

نويت أن أاضحي عَنْ نَفْسِي سُنَّةً للهِ تَعَالى

Nawaitu An Udhahhi An-Nafsii Sunnatan Lillaahi Ta'ala.

Artinya: "Aku Niat berkurban untuk diri sendiri sunnah karena Allah Ta'ala."

Baca Juga: 5 Ayat Al Quran yang Berkaitan dengan Ibadah Kurban: As-Saffat ayat 102, Al-Maidah ayat 27, hingga Al-Hajj

Doa saat Menyembelih Hewan Kurban

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x