Kajian Ustadz Adi Hidayat (UAH): Kandungan Surah Ad-Dhuha tentang Bersikap Tenang dalam Menghadapi Kesulitan

- 31 Juli 2021, 16:50 WIB
Tangkapan layar Youtube Adi Hidayat Official/Youtube/Adi Hidayat Official
Tangkapan layar Youtube Adi Hidayat Official/Youtube/Adi Hidayat Official /

وَوَجَدَكَ ضَاۤلًّا فَهَدٰىۖ (٧)

Kamu sedang bingung sedang susah, bukankah sering aku berikan petunjuk kepada mu.

وَوَجَدَكَ عَاۤىِٕلًا فَاَغْنٰىۗ (٨)

Kamu merasakan kesulitan lahir dalam keadaan yatim, tidak ada pendukung maka aku jadikan kaya.

Bukankah saat kamu menikah dengan khadijah, aku tambahkan lagi pendukung misi dakwah untuk mu?

Baca Juga: MAKNA Peringatan Hari Proklamasi 17 Agustus 1945: Sejarah dan Arti Pentingnya Bagi Bangsa Indonesia

Ayat-ayat di atas merupakan pesan di dalam Al-quran, jika anda sedang merasa susah, jika ingin menenangkan diri, maka hendaklah mengingat-ingat hal yang baik-baik dulu.

Kalau anda sedang jatuh dalam bisnis, ingat-ingat saat bisnis anda sedang meningkat, Allah tidak pernah meninggalkan anda.

Mungkin itu adalah ujian untuk membuat anda lebih hebat di masa depan. Kalau anda tidak tahan dengan bantingan yang sekarang bagaimana anda bisa mengatasi pelintiran yang akan datang.

Karena dalam kehidupan bukan cuman dibanting. Kita juga mungkin akan mengalami penyingkiran, penyungkiran, guntingan, lipatan bantingan macam-macam.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah