Luar Biasa! Tanaman Putri Malu Ternyata Miliki Banyak Khasiat, Obati Luka Hingga Bantu Stamina Pria

- 30 September 2020, 13:05 WIB
Tumbuhan putri malu.
Tumbuhan putri malu. /Green and Vibrant

Mengatasi Insomnia

Kandungan antidepresen pada putri malu dapat membantu mengatasi masalah imsomnia atau susah tidur. Dapat dilakukan dengan cara merebus 50gram putri malu dengan air secukupnya kemudian diminum pada malam hari sebelum tidur.

Baca Juga: Berharga Fantastis! Ini 4 Tanaman Hias Termahal di Dunia yang Kalahkan Rekor si Janda Bolong

Meningkatkan Stamina Pria

Memiliki sifat antikesuburan, tanaman putri malu dapat digunakan untuk meningkatkan stamina pria saat berhubungan seksual.

Untuk mendapatkannya, rebus 15 lembar daun putri malu bersama 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas. Kemudian saring dan minum ekstrak daun putri malu untuk mendapatkan khasiatnya akan bereaksi setelah 30 menit.

Menjaga Kesehatan Gigi dan Gusi

Putri malu dikenal bisa menghambat pertumbuhan bakteri periodontitis seperti Actinobacillus actinomycetemcomitans, Capnocytophaga spp dan juga Treponema denticola.

Beberapa orang telah menggunakan batang putri malu untuk bersiwak, yaitu membersihkan gigi sekaligus menghilangkan bau tidak sedap pada mulut.

Putri malu juga dapat mengurangi plak pada gigi, mengatasi dingivitis, memutihkan gigi, dan juga periodontitis.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Ringtimes Banyuwangi (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x