116 Penghargaan Diberikan bagi Seluruh Pihak yang Berjasa di Bidang Kesehatan, Apa Saja? Simak Daftarnya

- 7 November 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi penghargaan bagi para pihak yang berjasa di bidang kesehatan.*
Ilustrasi penghargaan bagi para pihak yang berjasa di bidang kesehatan.* /benzoix/freepik.com/benzoix

Baca Juga: Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 11 SMA Halaman 140 Lembar Aktivitas 12 Post Tes Penyebab Inflasi Kurikulum Merdeka

Berikut daftar 7 kategori yang mendapatkan penghargaan eskternal:

1. Penghargaan Anugerah Media dan Jurnalis Peduli Kesehatan

2. Penghargaan Stakeholder dalam Mendukung Germas (Dunia Usaha, Perguruan Tinggi, Organisasi Kemasyarakatan dan Media Massa)

3. Penghargaan kepada Pemerintah Daerah yang berkomitmen Melaksanakan Penanggulangan Kebutaan Akibat Katarak

4. Penghargaan Penerapan Kawasan Tanpa Rokok (Pastika Tan Yasa Wanala)

5. Penghargaan Penerapan Inovasi Kawasan Tanpa Rokok (Pastika Tan Yasa Wanala)

6. Penghargaan Layanan Publik yang Menerapkan Kawasan Tanpa Rokok secara penuh (Pastika Upasana Adhikara)

7. Apresiasi Pelaksanaan Kampus Sehat di Perguruan Tinggi

“Masing-masing penerima penghargaan mendapatkan piagam yang ditandatangani oleh Menteri Kesehatan,” ujar dr. Nadia.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Sehat Negeriku Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah