Gawat! Bapak Ibu Musti Hati-Hati, Virus Corona Dapat Sebabkan Anak Alami Sindrom Peradangan Multisistem

- 25 Februari 2021, 20:20 WIB
Ilustrasi - 37 warga satu Desa terkonfirmasi positif Covid-19
Ilustrasi - 37 warga satu Desa terkonfirmasi positif Covid-19 /Pixabay

SEPUTAR LAMPUNG - Virus Covid-19 tampaknya semakin mengancam.

Pasalnya, sejak ditemukan pada akhir 2019 di Wuhan, China, virus yang bisa merusak sistem pernafasan ini belum juga ditemukan obatnya.

Baru-baru ini, sebuah penelitian dari Imperial College London mengungkapkan bahwa terdapat empat gejala tambahan yang dapat menjadi indikasi seseorang sedang terpapar Covid-19.

Keempat gelaja baru itu adalah tubuh terasa panas dingin, kehilangan nafsu makan, sakit kepala, dan nyeri otot.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Tematik Kelas 4 SD/MI Tema 6 Halaman 164-165, 166 Materi Kebaikan Hati Pohon Jati

Tak hanya itu,  studi baru akhir-akhir menemukan bahwa Covid-19 bisa buat anak alami Sindrom Peradangan Multisistem atau MIS-C.

Mengenai Covid-19 buat anak alami Sindrom Peradangan Multisistem, sebuah Studi baru dari penelitian besar telah menemukan perbedaan penting antara dua penyebab utama anak-anak menjadi sakit parah akibat Covid-19.

Penemuan Covid-19 buat anak alami Sindrom Peradangan Multisistem ini dapat membantu dokter dan orang tua untuk lebih mengenali penyakit tersebut dan lebih memahami tentang anak-anak yang berisiko untuk kedua kondisi tersebut.

Di Amerika Serikat, sebuah studi diterbitkan pada hari Rabu, 24 Februari di JAMA yang menganalisis 1.116 kasus kaum muda yang dirawat di 66 rumah sakit di 31 negara bagian antara 15 Maret dan 31 Oktober 2020.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah