Apa yang Dimaksud Meterai Elektronik? Ini Cara Beli dan Pasang E-Meterai untuk Daftar CPNS dan PPPK 2023

- 20 September 2023, 08:57 WIB
Apa yang dimaksud meterai elektronik? Simak cara beli dan pasang e-meterai untuk daftar seleksi CPNS dan PPPK 2023 di sini.
Apa yang dimaksud meterai elektronik? Simak cara beli dan pasang e-meterai untuk daftar seleksi CPNS dan PPPK 2023 di sini. /tangkap layar meterai-elektronik.com

SEPUTARLAMPUNG.COM – Apa yang dimaksud dengan meterai elektronik? Ini cara beli dan pasang e-meterai untuk keperluan daftar CPNS dan PPPK 2023.

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 dijadwalkan mulai dibuka pada 20 September-9 Oktober 2023.

Salah satu syarat dalam rekrutmen CPNS dan PPPK 2023 adalah membubuhkan e-meterai atau meterai elektonik pada berkas pendaftaran.

Melansir laman meterai-elektronik.com, meterai elektronik atau e-meterai adalah salah satu jenis meterai dalam format elektronik yang memiliki ciri khusus dan mengandung unsur pengaman yang dikeluarkan oleh Pemerintah Indonesia.

Baca Juga: Kementerian ESDM Buka 244 Formasi CPNS dan PPPK 2023, Simak Kriteria CASN di Sini

E-Meterai digunakan untuk membayar pajak atas dokumen elektronik dan terhubung dengan sistem elektronik yang memuat dokumen elektronik.

Cara Beli dan Cara Pasang E-Meterai atau Meterai Elektronik

Berikut ini adalah cara beli dan pasang e-meterai atau meterai elektronik untuk pendaftaran CPNS dan PPPK 2023:

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: meterai-elektronik.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x