MITOS atau FAKTA? 5 Buah ini Dianggap Bisa Membuat Kandungan Keguguran, Benarkah? Ada Nanas Muda dan Durian

- 20 Januari 2022, 19:45 WIB
Benarkah durian bisa membuat kandungan keguguran?
Benarkah durian bisa membuat kandungan keguguran? /Tangkapan layar Instagram durian_ageng

SEPUTARLAMPUNG.COM - Mitos atau fakta? apakah 5 buah ini di anggap dapat membuat kandungan keguguran?

Buah adalah salah satu jenis makanan yang kaya akan vitamin dan nutrisi. Namun, tidak semua buah baik dikonsumsi selama masa kehamilan, karena dapat memberi dampak buruk untuk kandungan.

Ada beberapa buah yang tidak disarankan dikonsumsi saat sedang hamil, karena dapat memicu kontraksi hingga menyebabkan keguguran.

Berikut mitos atau fakta, 5 buah yang dianggap dapat membuat kandungan keguguran, sebagaimana dilansir seputarlampung.com dari kanal youtube Emasuperr yang dipublish 4 mei 2021.

Baca Juga: Resep Cara Membuat Kue Bawang ala Mama Fuji, Kesukaan Keluarga Haji Faisal

1. Buah durian

Buah durian di anggap oleh sebagian banyak masyarakat dapat membuat wanita yang sedang hamil mengalami keguguran.

Buah durian mengandung banyak nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan, misalnya serat, vitamin dan mineral yang di butuhkan ibu hamil.

Namun, perlu berhati-hati ketika mengonsumsinya dalam keadaan hamil. Karena durian mengandung gula sederhana dalam jumlah tinggi, yang berpotensi memicu terjadinya diabetes gestasional.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: YouTube Emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x